PT Pertamina (Persero) adalah perusahaan pertambangan MIGAS milik pemerintah Indonesia yang berdiri tanggal 10 Desember 1957. Pertamina menjalankan bisnis dan usahanya mulai dari tingkat hulu sampai hilir secara terpadu dan terorganisir melalui beberapa anak perusahaannya. Badan Usaha Milik Negara ini terus melakukan inovasi dan efisiensi penggunaan minyak dan gas terutama ditengah kondisi ekonomi Indonesia yang saat ini sedang mengalami penurunan, hal ini juga dialami oleh negara lain khususnya di kawasan Asia Tenggara. Guna menanggulangi problematika tersebut perusahaan melakukan beberapa langkah strategis antara lain adalah reformasi pengadaan minyak mentah dan produk minyak, sentralisasi pengadaan, sentralisasi pemasaran dan pembenahan tata kelola arus minyak. Saat ini semua sektor ekonomi baik dibidang jasa, keuangan dan ritel baik dari kalangan mikro maupun mikro sedang tidak stabil, oleh karena itu beberapa kebijakan dari pemerintah khususnya di sektor minyak dan gas pe rtamina diharapkan dapat meminimalisir masalah tersebut, pemerintah harus mampu mengambil sikap yang tepat supaya pendapatan negara tetap stabil namun tidak memberatkan masyarakat.
PT Pertamina melalui anak usahanya yang bernama Pertamina Hulu Energi saat ini sedang membangun kilang baru, pembangunan kilang tersebut diperkirakan menelan biaya sebesar Rp 14 miliar. Pertamina saat ini sedang membuka seleksi loker baru 2017 dengan kualifikasi sebagai berikut:
Lowongan Kerja 2017 BUMN Pertamina
Fresh Graduate Direktorat Keuangan dan Strategi Perusahaan
Persyaratan:
- Pria dan wanita
- Pendidikan minimal S1 Akuntansi dan Perpajakan
- IPK minimal 3,00
- Lulusan baru
- Mahir berbahasa inggris
- Mampu bekerja secara tim
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Memiliki analisa yang baik
- Mahir mengoperasikan komputer
- Berjiwa pemimpin
- Berkepribadian baik
- Berpenampilan menarik
- Berwawasan luas
- Memiliki analisa yang baik
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Siap ditempatkan diseluruh wilayah Indonesia
PT Pertamina (Persero)
Head office
Jln Medan Merdeka Timur 1A Jakarta Pusat
Jakarta 10110
Email: pcc@pertamina.com
Informasi lebih lanjut disini