Lowongan Kerja PT. Infomedia Nusantara

LOKERBUMN.INFO - Lowongan pekerjaan terbaru di perusahaan ternama kembali kami berikan kepada anda yang saat ini sedang membutuhkannya. Info kerja terbaru hari ini datang dari PT. Infomedia Nusantara untuk banyak posisi.
PT. Infomedia Nusantara (Infomedia) adalah anak perusahaan dari PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk. (TELKOM), penyedia telekomunikasi terbesar di Indonesia dengan portofolio bisnis: TIMES (Telecommunication, Information, Media, Edutainment, Services). Dengan arah Telkom, Infomedia adalah fokus pada penanganan portofolio layanan Informasi untuk menjadi pemimpin di perusahaan Proses Bisnis Manajemen di wilayah tersebut.
Kantor Pusat PT. Infomedia Nusantara 
Jl. RS. Fatmawati 77-81 Jakarta 12150 Indonesia


Kesempatan Berkarir di PT. Infomedia Nusantara banyak posisi tersedia periode Maret - April 2017
Untuk terus mengembangkan perusahaan, saat ini bulan Maret 2017 PT. Infomedia Nusantara mengundang putra-putri Indonesia lulusan terbaik dari universitas terkemuka sampai dengan April 2017. Adapun posisi dan persyaratan lowongan kerja yang saat ini sedang dibuka oleh perusahaan adalah sebagai berikut.

1. Solution Engineer

Persyaratan:

  • Maksimal 35 tahun
  • S1 dari jurusan Manajemen, Teknik Industri, Teknik Informatika, Etc
  • Memahami sebagian besar product MDMedia (Online Mobile, Big Data, dll)
  • 5 tahun di posisi yang sama atau 10 tahun di bidang yang serupa

2. Account Executive

Gambaran Pekerjaan:

  • Mencari target customer baru
  • Bertanggung jawab untuk keseluruhan proses penjualan mulai dari mencari customer baru sampai penagihan
  • Bekerja dengan presales untuk mempersiapkan persentasi perusahaan untuk customer yang potensial

Tanggung Jawab:

  • Account Executive bertanggung jawab untuk keseluruhan proses penjualan mulai dari mencari customer baru sampai penagihan

Persyaratan:

  • Maksimal 30 tahun
  • D3/S1 dari semua jurusan
  • 5 tahun sebagai sales di perusahaan IT(Segment Data Center lebih diutamakan)
  • Memiliki Presentation skill

3. Programmer PHP

Gambaran Pekerjaan:

  • Menerjemahkan persyaratan dan spesifikasi design menjadi kode yang dapat diimplementasikan dan mengikuti standar coding yang telah ditetapkan
  • Merancang dan mengimplementasikan User Interface yang efektif, mudah digunakan dan intuitive
  • Berpartisipasi dalam design dan proses perencanaan software standar
  • Melakukan tes unit dan mendokumentasikan hasilnya sesuai dengan skrip tes unit
  • Melakukan review coding, berpartisipasi pada tes integrasi dan tes performansi
  • Menghasilan dokumentasi terkait project dengan mengikuti proses yang ditetapkan oleh project

Tanggung Jawab:

  • Programmer PHP bertanggung jawab untuk membangun dan mengembangkan program berbasis web

Persyaratan:

  • Usia Maksimal 30 tahun
  • Lulusan S1 dari universitas ternama dari jurusan Teknik Informatika/Ilmu Komputer
  • Memiliki pengalaman mnimal 3 tahun sebagai Programmer PHP
  • Memiliki technical skill di PHP, Framework Code Igniter & Laravel, Database My SQL
  • Lokasi kerja di Tangerang-BSD

4. Programmer Android

Gamabaran Pekerjaan:

  • Menerjemahkan persyaratan dan spesifikasi rancangan menjadi kode yang dapat diimplementasikan dan mengikuti standar coding yang telah ditetapkan
  • Merancang dan mengimplementasikan User Interface yang efektif, mudah digunakan dan intuitive
  • Berpartisipasi dalam merancang dan proses perencanaan software standar
  • Melakukan tes unit dan mendokumentasikan hasil berdasarkan script tes unit
  • Melakukan review code, berpartisipasi pada tes integrasi dan tes performance
  • Menghasilan dokumentasi terkait project dengan mengikuti proses yang ditetapkan oleh project

Persyaratan:

  • Usia Maksimal 30 tahun
  • Lulusan S1 dari universitas ternama dari jurusan Teknik Informatika/Ilmu Komputer
  • Memiliki pengalaman mnimal 3 tahun di bidang yang sama
  • Memiliki technical skill di Platform Android, OS Linux, Database MySQL dan tertarik dengan teknologi

5. Programmer RPG

Gambaran Pekerjaan:

  • Mengembangkan Program
  • Testing Program
  • Review user requirements 
  • Preparing PTF, II and UTR documents   

Persyaratan:

  • Usia Maksimal 30 tahun
  • Lulusan S1 dari universitas ternama dari jurusan Teknik Informatika 
  • Memiliki pengalaman mnimal 2 tahun di bidang yang sama
  • Memiliki technical skill di RPG/RPGLE AS/400, Core Banking System, Alphabits is preferable, Coding, MS Office, Windows, Linux

6. System Analyst Java

Gambaran Pekerjaan:

  • Menganalisis kebutuhan proses bisnis dan berpartisipasi dalam design review session
  • Mengembangkan spesifikasi fungsional termasuk desain database sesuai dengan proses bisnis
  • Membantu developer dan administrator database dalam programming dan testing
  • Melakukan code review
  • Mengkoordinasikan dan berpartisipasi dalam pengujian dan peninjauan uji script / scenation dan hasil tes
  • Menangani module integration dan pengujiannya
  • Memimpin tim development (jika ditugaskan sebagai pemimpin tim) untuk pelanggan potensial

Persyaratan:

  • Usia Maksimal 33 tahun
  • Lulusan S1 dari jurusan Teknik Informatika
  • Memiliki pengalaman minimal 5 tahun di bidang yang sama (3 tahun di Java programming & testing, 2 tahun enterprise system analysis & design)
  • Memiliki technical skill J2EE, SQL, Java, Script, HTML, MS Office

7. Junior Supervisor Human Capital

Gambaran Pekerjaan:

  • Melaksanakan fungsi-fungsi bidang managemen
  • Membuat usulan Kebijakan SDM
  • Membuat usulan pengawakan SDM
  • Membuat Standar Operating Prosedur
  • Merencanakan pengembangan SDM
  • Menyusun Rencana Kerja dan Anggaran SDM
  • Memberikan laporan aktivitas SDM
  • Melaksanakan penilaian SDM

Persyaratan:

  • Usia 25-30 Tahun
  • Lulusan S1 dari jurusan Managemen/Managemen SDM
  • Memiliki pengalaman minimal 2 tahun di posisi yang sama
  • Mampu mengoperasikan Microsoft Office dan menggunakan internet
  • Paham mengenai pajak (tax)

Prosedur Pendaftaran :


Catatan:
  • Hanya pelamar terbaik yang memenuhi persyaratan yang akan diproses
  • Semua tahapan seleksi Lowongan Kerja PT. Infomedia Nusantara tidak dipungut biaya apapun alias GRATIS
  • Hati-hati terhadap berbagai penipuan lowongan kerja yang sering terjadi
  • Mohon selalu cek batas penutupan lowongan
Demikian informasi Lowongan Kerja PT. Infomedia Nusantara Maret 2017 hari ini yang bisa kami berikan. Silahkan anda boleh menyebarluaskan info loker yang anda di situs ini, tetapi jangan lupa untuk menyertakan sumber yang menuju ke blog ini, semoga apa yang telah kami informasikan di blog LOKERBUMN.INFO bermanfaat untuk para pencari kerja di indonesia. Silahkan anda baca juga Lowongan Kerja April 2017 untuk menambah referensi anda.
Source: www.lokerbumn.info


Related Posts To Lowongan Kerja PT. Infomedia Nusantara


Lowongan Kerja PT. Infomedia Nusantara Rating: 4.5 Posted by: kriskiantorose

Search Here

Popular Posts

Total Pageviews

Recent Posts